Jum'at, 04/07/2025 • Perwakilan: BANTEN
Ombudsman RI Ajak Pemimpin Publik Gunakan Tindakan Korektif untuk Benahi Pelayanan Publik
SERANG - Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Banten berkolaborasi dengan Universitas Serang Raya (Unsera) mengadakan Kuliah Umum bersama Ombudsman RI dengan tema "Kepemimpinan Publik dan Pelayanan Publik yang Baik." Kegiatan yang diselenggarakan di Audi...