Selasa, 23/12/2025 • Perwakilan: BENGKULU
Laporan Maladministrasi ke ORI Bengkulu, Didominasi Penyimpangan Prosedur dan Penundaan Berlarut
BENGKULU, RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Penyimpangan prosedur dan penundaan berlarut hingga saat ini masih mendominasi laporan maladministrasi dari masyarakat, yang masuk ke Perwakilan Ombudsman Republik Indonesia (ORI) Provinsi Bengkulu.