Kabar Ombudsman • Selasa, 25/03/2025
Ombudsman RI Bahas Rencana Kerja Sama Dengan Kementerian Investasi dan Hilirasi/BKPM
Jakarta - Anggota Ombudsman RI, Herry Susanto melakukan koordinasi pengawasan pelayanan publik dan pencegahan maladministrasi dengan Wakil Menteri Investasi dan Hilirisasi/BKPM, Todotua Pasaribu. Selasa, (25/03/2025) di Gedung Kementerian Investasi d...